Situs ini diterbitkan dengan tujuan mengkomunikasikan keberadaan Jurusan Antropologi FISIP Universitas Andalas, sekaligus memberikan informasi-informasi terbaru (up to date) kepada para mahasiswa dan alumni. Situs ini menerima sumbangan informasi mengenai lowongan kerja bagi para lulusan Antropologi dari para alumni yang telah bekerja di berbagai instansi/lembaga dan berupa kritik/saran demi perbaikan situs ini. Semua informasi diharapkan dapat ditulis di ruang diskusi dan atau diemailkan di Jurnal_laborantrop@yahoo.co.id.

Kamis, 21 Mei 2009

PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
MANDIRI PERDESAAN (PNPM – MPd)
KONSULTAN MANAJEMEN PROVINSI JAMBI
Jl. Nuskam Syarif (Puding II) No. 88, RT/RW : 25/11
Kelurahan Simpang IV Sipin, Kecamatan Telanai Pura
Provinsi Jambi 36124
Telp : 0741 – 62833


Membuka Lowongan sebagai tenaga fasilitator Kecamatan (Pemberdayaan – FK serta Teknik - FT), dengan persyaratan :

1. Fasilitator Kecamatan – Teknik

Sarjana Teknik Sipil dengan pengalaman maupun fresh graduate
Diploma 3 Teknik Sipil dengan pengalaman 5 Tahun

2. Fasilitator Kecamatan – Pemberdayaan
Sarjana – S1 untuk semua jurusan dengan pengalaman minimal 3 tahun

Persyaratan lain : Dapat bekerja dalam presuare tinggi & serta menguasai software minimal Microsoft Office.

Bagi yang memenuhi persayaratan diatas dapat mengirimkan Lamaran dengan
1. Copy KTP dan NPWP
2. Copy Ijazah & Transkip Nilai
3. Copy Referensi
4. Foto Diri 4x6
5. Nomor telepon yang dapat dihubungi serta aktif

Ke :

Konsultan Manajemen Provinsi Jambi
Jl. Nuskam Syarif (Puding II) No. 88, RT/RW : 25/11
Kelurahan Simpang IV Sipin, Kecamatan Telanai Pura
Provinsi Jambi 36124
Telp : 0741 – 62833

Tidak ada komentar: